Kamis, 18 Desember 2008

Hubungan disiplin ilmu dengan teknologi informasi multi media?

Sebagai mahsiswa penyuluhan dan komunikasi pertanian tentunya disiplin ilmu yang digunakan sangat erat kaitanya dengan teknologi informasi multi media, dimana seorang punyuluh harus memahami tentang teknologi yang ada, yang dapat mempermudah penyampian informasi yang akan disampaikan kepada masyarakat, selain itu juga dengan menggunakan teknologi multi media yang baik dapat menarik ketertarikan masayarakat terhadap apa yang akan kita sampikan. Oleh karena itu teknologi informasi multi media pempunyai peranan penting terhadap disiplin ilmu yang ada program studi penyuluhan dan komunikasi pertanian

oleh sebab itu mata kuliah teknologi informasi multi media (TIM) yang merupakan salah satu mata kuliah di fakultas pertanian ini menurut saya sangat penting karena dalam matakuliah ini di ajarkan berbagai macam pengenalan multi media dan pengaplikasiannya dalam kehidupan sehari-hari.

Tidak ada komentar: